Ilmu yang berkah adalah ilmu yang dimanfaatkan dengan baik dan diamalkan

Cara Mencari Teman Blogger Satu Daerah (Kota)

بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ
Assalamu'alaikum,
Oke gan, ketemu lagi sama aku "Rendy Wira Adi" (seorang pelajar yang cita-citanya jadi IT). Udah lama ni ga posting di karenakan ada praktek kerja industri (PRAKERIN) dan berlangsungnya Ulangan Awal Semester (UAS) yang baru saja selesai tadi. Kali ini aku mau ngasih Artikel tentang Cara Mencari Blogger Satu Daerah (Kota). Langsung ke TKP =====>

Semakin banyak orang berbondong-bondong memanfaatkan internet untuk berbagai keperluan sehari-hari. Ditambah lagi mudahnya mendapatkan akses internet saat ini, dari penyedia warnet, internet umum (WiFi) gratis bahkan operator seluler banyak memberikan biaya internet murah.

Berbagai kegiatan sehari-hari secara offline sudah bisa dengan mudah dialihkan secara online seperti belanja, melihat barang-barang secara online dan berbincang-bincang secara online, bahkan kebiasan menulis offline bisa kita lakukan secara online seperti ngeblog. Dalam dunia bloging memang identik dengan yang namanya menulis. Kita bisa menulis apapun yang kita inginkan, dari menulis tentang curcol (curhat colongan), ilmu yang kita ketahui bisa dituangkan dengan menulis diblog, tukar pikiran dengan blogger lain, bahkan berbisnis. Selain menulis di dunia internet juga bisa terhubung dengan rekan lainnya melakukan silatuhrahmi baik melalui facebook, twitter, dan juga blog. Dan di dunia blogger menjalin silatuhrahmi biasa disebut blogwalking.

Nah, setiap kali blogwalking belum tentu kita semua tau dari mana saja asal teman yang kita datangi. Untuk kita bisa mencoba mencari tahu dari mana saja asal teman blogger kita. Dengan mengetahui daerah asal (Kota) tentu kita lebih pererat tali silaturahmi. Untuk membantu para blogger (anda) bisa mencari teman blogger sesuai daerah yang kita inginkan, karena blogger sudah memberikan fitur ini, berikut caranya:

Untuk mencari blogger satu daerah atau satu kota, silahkan dibuka:
Buka/ Open
http://www.blogger.com/profile-find.g?t=l&loc0=ID&loc1=Bogor

Dan untuk mencari seluruh blogger indonesia silahkan gunakan link berikut ini :
Buka/ Open
http://www.blogger.com/profile-find.g?t=l&loc0=ID


CATATAN :

ID = Kode Negara lain yang sobat inginkan. Gunakan ID untuk blogger indonesia.
Bogor = Nama kota yang anda inginkan.

Oke gan, semoga tulisan tentang Cara Mencari Blogger Satu Daerah (Kota) bermanfaat bagi kalian semua. Jika ada kata-kata yang kurang mengerti, silahkan berkomentar dibawah postingan ini :)
Hargai tulisan orang ! ! !
Jangan Asal COPAS ! ! !
Jika ingin COPAS, sertakan dengan SUMBERNYA
http://rendywira.blogspot.com
Labels: Tips dan Trik Blog

Terima kasih telah membaca postingan ini, bila ada yang ingin ditanyakan, silahkan bertanya melalui kolom komentar. Ilmu yang berkah adalah ilmu yang dimanfaatkan dengan baik dan diamalkan Cara Mencari Teman Blogger Satu Daerah (Kota). Komentar anda memberikan masukan bagi saya

21 Comment for "Cara Mencari Teman Blogger Satu Daerah (Kota)"

mantab infonya.
kunjungan sore http://ichsanwibiaditama.blogspot.com

hihi tengkyu ya gan... newbi nih salam.. :)

kalau caranya mencari teman dari wordpress bagaimana ya caranya ?
terima kasih

waduuh, saya kurang tau brother kalau di wordpress, soalnya saya ga pake wordpress ^_^

Terima kasih teman, ini yang saya cari... Mo blogwalking di daerah dulu untuk membangun jaringan. :)

mantap
infonya sangat bermanfaat
thank's ea

Terima kasih atas info nya .
dan berguna banget banget infonya

A variety of daily offline activities can easily be transferred to the Internet and use these additional features.

Silahkan Berkomentar Disini

Komentar yang anda berikan, menjadikan motivasi untuk saya

Back To Top